Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2017

Effective Training Program

Program training bagi beberapa perusahaan dianggap hanyalah membuang uang dan waktu.  Bagi praktisi HR (Human Resources), training adalah tantangan untuk memastikan bahwa pelatihan dapat secara efektif untuk dijalankan.  Ada baiknya sebelum melakukan proses pelatihan, unit kerja HR menjalankan tahapan-tahapan yang terkait dengan memastikan bahwa pelatihan bisa dijalankan secara efektif. (1) Menyusun Desain Pelatihan Terkadang unit HR (Human Resources) melupakan bahwa program pelatihan yang efektif adalah dimulai dari proses desain pelatihan.  Dalam memastikan desain pelatihan yang tepat, penerapan pelatihan lebih ke arah coaching (pembinaan), dimana program pelatihan yang efektif adalah memastikan keaktifan dan penerapan dari materi pelatihan dijalankan dengan tepat dalam perusahaan. (2) Mengimplementasikan Program Pelatihan Pastikan program dijalankandengan materi yang tepat. Perhitungan jam serta target yang akan dicapai harus dijelaskan dalam program pelatihan yang tepat untuk

Menjalankan Program Down Sizing Perusahaan Secara Tepat dan Efektif

Ketika perusahaan berhadapan dengan konsep efisiensi, beberapa perusahaan mengalami kesulitan sehingga harus menjalankan program downsizing. Penerapan program downsizing adalah salah satu cara yang dilakukan perusahaan untuk melakukan proses restrukturisasi secara tepat dalam perusahaan. Dalam menjalankan program downsizing perusahaan melakukan kegiatan restrukturisasi dimana formasi dari struktur didesain ulang dan dilakukan pengurangan atau penggabungan terkait dengan struktur yang dimaksud. Lalu bagaimana menjalankan program pengelolaan dan perubahan format organisasi tersebut? Berikut adalah tahapan yang dapat dijalankan oleh perusahaan dalam menjalankan program downsizing tersebut. (1) Analisis Struktur Organisasi Perusahaan harus melakukan kajian terkait dengan struktur organisasi yang dimiliki. Bagaimana melakukan analisis fungsi organisasi secara tepat dan efektif. Bagaimana program penggabungan struktur tersebut dijalankan untuk dapat menghasilkan  kombinasi atas struktur

Mendesain KPI yang Tepat pada Sektor Jasa

Dalam strategi manajemen kinerja, adalah penting bagi perusahaan untuk memastikan bahwa desain KPI harus dijalankan bersinergi dengan target dan kriteria yang ingin dikembangkan oleh perusahaan. Lalu bagaimana perusahaan menjalankan program pengukuran kinerja dijalankan dengan tepat dan efektif untuk sektor jasa? Mengingat bahwa sektor jasa adalah sektor yang memiliki permasalahan dalam program pengukuran. Mengingat tidak seluruh perusahaan jasa harus dipastikan terkait dengan pengukuran yang berhubungan dengan kuantifikasi sangat sulit untuk dilakukan proses pengelolaan.  Lalu bagaimana proses desain KPI dijalankan pada sektor jasa. Berikut adalah tahapan yang dapat dilakukan oleh perusahaan untuk menjalankan proses desain KPI yang tepat dan efektif. (1) Mendefinisikan Output Kinerja Menjalankan program pengukuran dan perhitungan untuk memastikan output terkait dengan kinerja tersedia dan terukur. Proses definisi terkait dengan status kinerja untuk memastikan bahwa output terse